Pemeriksaan Hasil Pengerjaan Program Pavingisasi Tahun 2022, Oleh Inspektorat Kota Madiun

Read Time:38 Second

MADIUN LOR — Penghargaan yang telah diberikan oleh Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI) atas pembangunan jalan lingkungan secara serentak atau program pavingisasi sepanjang 46 ribu meter persegi, kini pengerjaan pavingisasi wilayah Kelurahan Madiun Lor mulai diperiksa oleh Inspektorat Kota Madiun pada, Senin, (27/02).

Adapun ada beberapa tempat yang diperiksa yaitu Trotoar yang berlokasi di depan Gedung Farmasi, GG. Tangkis Utara 1 dan GG. Tangkis Utara 2, Jalan Borobudur GG.4, Jalan Bangka GG.1 dan Jalan Bangka GG.2, Jalan Banda Blok F.

Pemeriksaan tersebut dilakukan dengan pengukuran panjang dan lebar paving, serta ketebalan urukan.

Dengan adanya program pavingisasi yang telah rampung, dapat memberikan manfaat keamanan dan keselamatan perjalanan bagi pengguna jalan dan masyarakat sekitar, selain daripada itu juga bermanfaat dalam menambah nilai keindahan lingkungan Madiun Lor.

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
100 %
Previous post Pelayanan IKD Oleh Disdukcapil Di Kantor Kelurahan Madiun Lor
Next post Calon Penerima Bantuan RTLH dan Jambanisasi Kelurahan Madiun Lor, Mulai Disurvei
Open Chat
Scan the code
Selamat Datang di Kelurahan Madiun Lor !
Apakah ada yang bisa Kami bantu?
Kami akan melayani saudara dengan sepenuh harti :)