Pelatihan Perawatan Tanaman Program 3R Pendekar

Read Time:37 Second

MADIUN LOR — Tanaman merupakan mahluk hidup yang memerlukan suplai air, tanah dan udara agar dapat bertahan hidup. Selain dari itu, agar tanaman dapat tumbuh dan berkembang dengan baik maka perlu dilakukan perawatan pada tanaman.

Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Madiun, Kasi Sosial Kelurahan Madiun Lor, LPMK dan anggota P2L menghadiri Pelatihan Perawatan Tanaman Program 3R Pendekar yang ada di P2L Kelurahan Madiun Lor pada, Rabu (12/10).

Mentor pelatihan mengajarkan kepada peserta pelatihan tentang beberapa cara pembuatan pupuk cair organik untuk perawatan tanaman. Beberapa pembuatan pupuk cair organik tersebut diantaranya booster buah dan pengusir lalat.

Dengan dilaksanakan kegiatan tersebut diharapkan masyarakat dan peserta dapat menerapkan apa yang telah diajarkan oleh mentor, sehingga dapat membuat tanaman tumbuh subur dan bisa menopang kebutuhan pangan masyarakat.

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
100 %
Previous post Verifikasi Lapangan Lomba Go Green and Clean RW 07 Tingkat Kecamatan Manguharjo
Next post Proses Pemerataan Tanah Untuk Persiapan Pemasangan Paving
Open Chat
Scan the code
Selamat Datang di Kelurahan Madiun Lor !
Apakah ada yang bisa Kami bantu?
Kami akan melayani saudara dengan sepenuh harti :)