
Empat Lansia Ngebrok Terima Bansos Non Potensial Triwulan 2 Tahun 2023 senilai Rp. 2 Juta
MADIUN LOR — Bantuan sosial diberikan kepada masyarakat kurang mampu dalam rangka peningkatan kesejahteraan masyarakat. Pemerintah Kota Madiun menaruh perhatian lebih terhadap para lansia non potensial. Sebagaimana tujuan pembangunan berkelanjutan Pemerintah yang memuat komitmen dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Rabu, (13/06) Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kota Madiun bersama Perangkat Kelurahan dan PSM menyalurkan bantuan sosial tunai triwulan 2 secara langsung ke rumah para lansia ngebrok senilai Rp. 2.000.000 juta.
Adapun lansia penerima manfaat adalah,
Sdr. Umilah beralamat Jl. Borobudur No. 128 RT 08 RW 02,
Sdr. Marsinah beralamat Jl. Borobudur No. 21 RT 08 RW 02,
Sdr. Sumartini beralamat Jl. Candi Sewu No. 03 RT 19 RW 03 dan,
Sdr. Toirah Jl. Yos Sudarso No. 91 RT 36 RW 09.
Pemerintah Kota Madiun berupaya memastikan agar bantuan sosial yang diberikan tepat sasaran. Sehingga memerlukan proses verifikasi faktual di lapangan.
Pemberian bantuan sosial ini diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan lansia yang mulai berkurang produktivitasnya. Sehingga lansia dapat menjalankan aktivitas sosial sesuai dengan semestinya.


More Stories
Peninjauan Lokasi PJU Tahun 2025, Pokmas Pandawa dan Ibu Lurah Madiun Lor Lakukan Survei Malam Hari
MADIUN LOR — Sebagai bentuk pelaksanaan program pembangunan dan pemberdayaan masyarakat, Kelurahan Madiun Lor membentuk Kelompok Masyarakat (Pokmas) yang diberi...
Halal Bi Halal Karang Werdha Pandu, Momentum Pererat Silaturahmi dan Semangat Kebersamaan
MADIUN LOR — Suasana penuh kehangatan dan kekeluargaan menyelimuti Balai RW 01 & 02 Kelurahan Madiun Lor, Kamis (18/04), saat...
Kebersamaan dalam Suasana Idulfitri, Ibu Lurah Tri Mardiana Hadiri Acara Halal Bihalal Warga RT 19 RW 03
MADIUN LOR — Rabu (17/04). Dalam semangat mempererat tali silaturahmi pasca Idulfitri 1446 H, warga RT 19 RW 03 Kelurahan...
Jalin Silaturahmi, Kelurahan Madiun Lor Gelar Halal Bihalal
MADIUN LOR — Rabu (16/04), suasana kebersamaan dan kehangatan terasa kental di Lapak Pesona, Kelurahan Madiun Lor. Dalam rangka mempererat...
Sinergi dan Silaturahmi, Pertemuan Linmas dan Halal Bi Halal di Kelurahan Madiun Lor
MADIUN LOR — Rabu, (16/04) Kelurahan Madiun Lor menggelar kegiatan pertemuan rutin anggota Linmas yang dirangkai dengan acara Halal bi...
Bank Sampah Dewi Sri RW 04 dan Citrawati RW 09 Wakili Kelurahan Madiun Lor dalam Lomba Bank Sampah Tingkat Kecamatan
MADIUN LOR — Selasa (15/04), Semangat dalam menjaga lingkungan terus ditunjukkan oleh warga Kelurahan Madiun Lor. Dua bank sampah, yakni...