
Kunjungan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian : Monev P2L Loh Jinawi
Hari ini, Kamis (09/11), P2L Loh Jinawi menerima kunjungan istimewa dari Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian Kementerian Pertanian. Kunjungan ini merupakan bagian dari kegiatan pemantauan dan evaluasi (monev) yang bertujuan untuk mendukung pengembangan P2L Loh Jinawi. Kunjungan ini disambut hangat oleh Ibu Lurah Tri Mardiana, S.STP, yang turut serta dalam pertemuan ini.
Kunjungan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian bertujuan untuk upaya meningkatkan produktivitas, kesejahteraan serta peningkatan ekonomi.
Selama kunjungan ini, diskusi mendalam terjadi, dan ide-ide konstruktif dibagikan untuk merumuskan langkah-langkah strategis ke depan dalam mendukung berkelanjutan P2L Loh Jinawi dan pemberdayaan ekonomi di wilayah setempat.



More Stories
Posyandu integrasi Layanan Primer (ILP) di Posyandu Jeruk Kelurahan Madiun Lor
MADIUN LOR — Jumat (07/02), Posyandu Jeruk di RW 06 Kelurahan Madiun Lor menjadi tempat berlangsungnya kegiatan Posyandu Integrasi Layanan...
SAPA WARGA “Serap Aspirasi Dan Pengaduan Warga” Kelurahan Madiun Lor
MADIUN LOR — Kelurahan Madiun Lor terus berinovasi untuk pelayanan masyarakat. Salah satunya adalah melalui program Sapa Warga "Serap Aspirasi...
Posyandu integrasi Layanan Primer (ILP) di Posyandu Jambu
MADIUN LOR — Kamis (06/02), Posyandu Jambu di RW 09 Kelurahan Madiun Lor menjadi tempat berlangsungnya kegiatan Posyandu Integrasi Layanan...
Posyandu integrasi Layanan Primer (ILP) di Posyandu Sirsat Kelurahan Madiun Lor
MADIUN LOR — Rabu (05/02), Posyandu Sirsat di RW 08 Kelurahan Madiun Lor menjadi tempat berlangsungnya kegiatan Posyandu Integrasi Layanan...
Posyandu Integrasi Layanan Primer (ILP) di RW 04 Kelurahan Madiun Lor, Wujudkan Pelayanan Kesehatan Terpadu
MADIUN LOR — Selasa (04/02), Posyandu Integrasi Layanan Primer (ILP) kembali dilaksanakan di Posyandu Kedondong yang berada di wilayah RW...
Posyandu Integrasi Layanan Primer (ILP) Dimulai di Setiap Posyandu Kelurahan Madiun Lor
MADIUN LOR — Kelurahan Madiun Lor kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan pelayanan kesehatan masyarakat dengan meluncurkan Posyandu Integrasi Layanan Primer...