
Jalan Santai RT24 Kelurahan Madiun Lor
MADIUN LOR — Semarak kemerdekaan masih terasa hingga Minggu, (28/08/2022) bagi warga RT24 Kelurahan Madiun Lor.
Rangkaian kegiatan perayaan HUT RI ke-77 telah usai pada puncak perayaan jalan santai dengan pengumuman hasil lomba yang telah terlaksana dan pembagian doorprize untuk peserta jalan santai.
Secara simbolis pemberangkatan jalan santai diberangkatkan oleh Ibu Lurah Tri Mardiana, S.STP di Jl. Banda, Kelurahan Madiun Lor.
Tujuan dari perayaan tersebut diantaranya memaknai arti kemerdekaan dengan antusias semangat nasionalisme masyarakat dan mengenalkan kepada anak-anak tentang hari Kemerdekaan atas perjuangan pahlawan melawan penjajah.
“Setelah pandemi 2 tahun, Alhamdulillah bisa membuat acara peringatan HUT Kemerdekaan RI” ujar Ibu Lurah.
Dua tahun yang telah berlalu kita hidup berdampingan dengan pandemi Covid-19 yang mengharuskan seluruh masyarakat hidup dengan menerapkan social distancing dan penerapan protokol kesehatan.
Pada perayaan HUT RI ke-77 merupakan momen bahagia untuk masyakarat Indonesia dalam memeriahkan kemerdekaan.





More Stories
Peninjauan Lokasi PJU Tahun 2025, Pokmas Pandawa dan Ibu Lurah Madiun Lor Lakukan Survei Malam Hari
MADIUN LOR — Sebagai bentuk pelaksanaan program pembangunan dan pemberdayaan masyarakat, Kelurahan Madiun Lor membentuk Kelompok Masyarakat (Pokmas) yang diberi...
Halal Bi Halal Karang Werdha Pandu, Momentum Pererat Silaturahmi dan Semangat Kebersamaan
MADIUN LOR — Suasana penuh kehangatan dan kekeluargaan menyelimuti Balai RW 01 & 02 Kelurahan Madiun Lor, Kamis (18/04), saat...
Kebersamaan dalam Suasana Idulfitri, Ibu Lurah Tri Mardiana Hadiri Acara Halal Bihalal Warga RT 19 RW 03
MADIUN LOR — Rabu (17/04). Dalam semangat mempererat tali silaturahmi pasca Idulfitri 1446 H, warga RT 19 RW 03 Kelurahan...
Jalin Silaturahmi, Kelurahan Madiun Lor Gelar Halal Bihalal
MADIUN LOR — Rabu (16/04), suasana kebersamaan dan kehangatan terasa kental di Lapak Pesona, Kelurahan Madiun Lor. Dalam rangka mempererat...
Sinergi dan Silaturahmi, Pertemuan Linmas dan Halal Bi Halal di Kelurahan Madiun Lor
MADIUN LOR — Rabu, (16/04) Kelurahan Madiun Lor menggelar kegiatan pertemuan rutin anggota Linmas yang dirangkai dengan acara Halal bi...
Bank Sampah Dewi Sri RW 04 dan Citrawati RW 09 Wakili Kelurahan Madiun Lor dalam Lomba Bank Sampah Tingkat Kecamatan
MADIUN LOR — Selasa (15/04), Semangat dalam menjaga lingkungan terus ditunjukkan oleh warga Kelurahan Madiun Lor. Dua bank sampah, yakni...