
Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Daerah (BLTD) Tahun 2022.
MADIUN LOR — Bantuan Langsung Tunai atau disingkat BLT adalah program bantuan pemerintah berjenis pemberian uang tunai atau beragam bantuan lainnya untuk masyarakat kurang mampu.
Kelurahan Madiun Lor mengadakan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Daerah dimulai pada Kamis 21 April 2022 s/d selesai. Jumlah penerima manfaat bantuan tersebut sejumlah 84 KPM yang diterimakan sembako. Warga yang berhak menerima bantuan tersebut dapat mendatangi Agen Madiun Lor.
Kegiatan penyaluran bantuan tersebut dimonitoring oleh Kasi Sosial dan Bhabinsa Kelurahan Madiun Lor. Diharapkan dengan adanya bantuan sosial dapat mengurangi beban masyarakat dan dapat mensejahterakan kehidupan masyarakat kurang mampu di lingkungan Kelurahan Madiun Lor.



More Stories
Sambut Volunteer Worldpacker, Pokdarwis Kelurahan Madiun Lor Lakukan Persiapan
MADIUN LOR — Selasa, (08/07) Dalam rangka menyambut kedatangan volunteer dari Worldpacker, Kelurahan Madiun Lor melalui kelompok sadar wisata (Pokdarwis)...
Bazaar UMKM KAI Mini Fair 2025, Meriahkan Liburan Sekolah dan Dukung UMKM Kota Madiun
MADIUN LOR — Dalam rangka mendukung geliat ekonomi lokal serta memberikan hiburan positif selama liburan sekolah, PT Kereta Api Indonesia...
Acara Puncak Suran Agung PSHW di Kota Madiun, Ribuan Peserta Berdatangan
MADIUN LOR — Pada hari ini, Minggu (06/07), acara puncak Suran Agung PSHW (Persaudaraan Setia Hati Winongo) di padepokan pusat...
Kunjungan Ketua TP PKK Kota Madiun dan Tim Verifikasi KLH ke Kampung Pesona Kelurahan Madiun Lor
MADIUN LOR — Pada Jumat, (04/07), usai kegiatan verifikasi lapangan Program Kampung Iklim (Proklim) Lestari di RW 09, Ketua Tim...
RW 09 Kelurahan Madiun Lor Terima Kunjungan Verifikasi Proklim Lestari dari Kementerian Lingkungan Hidup
MADIUN LOR — Jumat, (04/07). RW 09 Kelurahan Madiun Lor kembali menorehkan langkah penting dalam upaya pelestarian lingkungan dengan menerima...
RT 14 RW 04 Gelar Tasyakuran dan Doa Bersama dalam Rangka Peringatan Tahun Baru Islam 1 Muharram 1447 H
MADIUN LOR — Rabu, (03/07) Suasana penuh khidmat dan kekeluargaan terasa dalam kegiatan tasyakuran dan doa bersama yang diselenggarakan oleh...