
Tahap Akhir Pengerjaan Pavingisasi, Kota Madiun Siap Raih Rekor MURI
MADIUN LOR — Tidak lepas dari dukungan kelompok masyarakat (pokmas) di setiap kelurahan, proyek pavingisasi sepanjang 46 ribu meter di Kota Madiun telah memasuki tahap akhir pengerjaan.
Proyek pavingisasi yang seharusnya rampung dalam waktu 6 tahun, kini proyek tersebut dapat selesai dalam waktu 2 bulan.
Pekerjaan pavingisasi terpanjang di Indonesia tersebut akan didaftarkan dalam Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI).
Jumat, (25/11) Dinas Perkim melaksanakan monitoring kesiapan proyek pavingisasi di Kelurahan Madiun Lor yang nantinya akan diajukan ke rekor MURI.
Selain menjadi suatu pencapaian prestasi, proyek pavingisasi diharapkan dapat membantu masyarakat dalam akses yang lebih nyaman dan aman.







More Stories
Kegiatan Fogging Di RT 15 RW 04
MADIUN LOR — Fogging atau pengasapan merupakan sebuah tindakan pengasapan dengan bahan insektisida yang memiliki tujuan untuk membunuh nyamuk khususnya...
Pertemuan Ketua RW dan Ketua RT, Serta Penyampaian Pamit Plh. Lurah Madiun Lor
MADIUN LOR — Senin (20/03) pukul 19.00 WIB bertempat di gedung pertemuan Kelurahan Madiun Lor telah berlangsung Pertemuan Ketua RW...
Musyawarah Kelurahan (Muskel) Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS)
MADIUN LOR — Bersama Dinas Sosial Kota Madiun, Kelurahan Madiun Lor melaksanakan Musyawarah Kelurahan (Muskel) Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS)....
Shalat Isya Berjamaah Bersama Walikota
MADIUN LOR — Kamis (16/03). Setelah mengikuti shalat Isya berjamaah di Masjid Nurul Karim Kelurahan Madiun Lor, Walikota Maidi menyampaikan...
Walikota Sampaikan Oleh-Oleh dari Luar Negeri Melalui Program Walikota Bersama Rakyat (WBR)
MADIUN LOR — Walikota Maidi bersama jajaran OPD melakukan gowes sama seperti giat gowes sebelumnya. Walikota Maidi menyapa masyarakat melalui...