
Setetes Darah Kita, Selamatkan Nyawa Sesama.
MADIUN LOR — Poskeskel Kelurahan Madiun Lor mengadakan kegiatan donor darah pada, Kamis (04/08/2022) pukul 08.00 – 11.00 WIB di Kantor Kelurahan Madiun Lor.
Donor darah dilaksanakan dengan tujuan membantu meningkatkan ketersediaan darah di unit PMI dan mendorong gaya hidup sehat dengan mendonorkan darah secara teratur.
Pelaksanaan kegiatan donor darah diikuti oleh warga dan Perangkat Kelurahan Madiun Lor. Adapun teknis pelaksanaan yaitu peserta pendonor wajib mendaftarkan diri serta memeriksa kondisi tubuh.
Kegiatan donor darah selamatkan nyawa sesama merupakan kegiatan yang positif, sehingga diharapkan dapat terus diadakan dan ditingkatkan pelaksanaannya.





More Stories
Pokja Kelurahan Gelar Donor Darah
MADIUN LOR — Kelompok Kerja (Pokja) sehat Kelurahan Madiun Lor mengadakan kegiatan donor darah pada, Kamis (02/02) pukul 08.00 -...
Sosialisasi Pembentukan Kelompok Masyarakat (POKMAS)
MADIUN LOR — Menindaklanjuti program Walikota Madiun terhadap kegiatan rehabilitas infrastruktur lingkungan yang dikelola oleh masyarakat tahun anggaran 2023. Setiap...
Sosialisasi Informasi PPID Serta Giat Evaluasi Dan Motivasi Kepada Admin Kelurahan Se-Kecamatan Manguharjo
Jumat, (20/01) pelaksanaan sosialisasi informasi PPID serta giat evaluasi dan motivasi pada admin PPID se-Kecamatan Manguharjo dilaksanakan di Ruang Pertemuan...
Musrenbang Kelurahan Sampai Di Kelurahan Madiun Lor
MADIUN LOR — Kali ini menjadi kesempatan Kelurahan Madiun Lor dalam Musrenbang tingkat Kelurahan dalam rangka pembangunan tahun 2024. Walikota...
Pelayanan Adminduk Antiprei Sabtu Minggu Uji Coba Instal Identitas Kependudukan Digital (IKD) Di Kelurahan Madiun Lor
MADIUN LOR — Dalam rangka mendukung Pemerintah Indonesia untuk mempercepat pelaksanaan pencatatan kependudukan masyarakat melalui data, Dinas Kependudukan dan Catatan...
Tanda Tangan Elektronik (TTE) Mulai Disosialisasikan oleh Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Madiun.
MADIUN LOR — Dalam rangka implementasi sertifikat elektronik Pemerintah Kota Madiun, Dinas Komunikasi dan Informatika telah menyampaikan sosialisasi Tanda Tangan...